Selamat Datang di Website SDN Kebon Jeruk 02 Pagi | Pendidikan terutama terdiri dari apa yang tidak kita pelajari.- Mark Twain
Informasi Sekolah :
SDN KEBON JERUK 02 PAGI

(A) Persyaratan Perpindahan Peserta Didik
1.Surat permohonan orang tua/wali tentang perpindahan keluar bermaterai;
2.Fotokopi Buku Rapor dan menunjukkan aslinya;
3.Fotokopi sertifikat akreditas Satuan Pendidikan;
4.Fotokopi surat izin operasional/pendirian Satuan Pendidikan bagi Peserta Didik yang berasal dari Satuan Pendidikan yang dikelola oleh masyarakat;
5.Surat Keterangan NISN dari Kepala Satuan Pendidikan asal dan
6.Surat Keterangan Berkelakuan Baik;

Jakarta. @2024

SDN Kebon Jeruk 02 Pagi Melaksanakan Upacara Hari Sumpah Pemuda (HSP) Ke-95 Tahun 2023

 




SDN Kebon Jeruk 02 Pagi
Senin, 30 Oktober 2023 SDN Kebon Jeruk 02 Pagi memperingati upacara Hari Sumpah Pemuda sesuai instruksi Dinas Pendidikan Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor 26/SE/2023 Tentang Penyelenggaraan Upacara Bendera Peringatan Hari Sumpah Pemuda (HSP) Ke-95 Tahun 2023.

Tanggal 28 Oktober adalah hari bersejarah bagi masyarakat Indonesia. Kita memperingatinya sebagai Hari Sumpah Pemuda. Hari di mana para pemuda berikrar untuk bersatu dalam satu bangsa, tanah air, dan bahasa yang sama. Sumpah Pemuda dicetuskan dalam Kongres Pemuda II tanggal 28 Oktober 1928

Videos



1 Komentar

Terima kasih atas komentar anda.

  1. Semoga menjadi anak2 yang sukses
    Dengan semangat patriotisme

    BalasHapus

Posting Komentar

Terima kasih atas komentar anda.

Lebih baru Lebih lama

Baca juga post atau artikel ini...

#
#
#
#
Modified Tamplate by: ABDUL GOPUR | @doel_Foer